Kepolisian Mataram selidiki dugaan korupsi Alkes

Tim penyidik Kepolisian Resor Mataram, Nusa Tenggara Barat, sedang menyelidiki laporan dugaan tindak pidana korupsi alat-alat kesehatan (Alkes) di sebelas pusat kesehatan masyarakat (puskesmas) setempat. Kapolres Mataram melalui Kasubbag Humas AKP I Wayan Suteja di Mataram, Selasa, membenarkan hal tersebut dan mengungkapkan bahwa penyidik kini telah mendapatkan sejumlah data untuk…
Sebanyak tiga anggota penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), termasuk Novel Baswedan, melakukan pemeriksaan di kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, Senin (5/10/2015). Pemeriksaan tersebut diduga terkait dengan lanjutan penyidikan kasus tindak pidana korupsi pengadaan alat elektronik kartu tanda penduduk (KTP). Kepala Bidang Adiministrasi Dinas Kependudukan dan…
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menetapkan dua orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi dalam proyek pembangunan Rumah Sakit lnfeksi Pariwisata Udayana. "KPK menemukan dua alat bukti untuk meningkatkan status (penyelidikan menjadi penyidikan). Dalam kasus ini, KPK menetapkan dua orang," kata Pelaksana Harian Kepala Biro Humas KPK, Yuyuk Andriati, di kantornya,…
Kepala Bidang Humas Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan Kombespol Frans Barung menyampaikan proses pemeriksaan dugaan kasus korupsi yang melibatkan Kepala Daerah ditunda hingga usai Pilkada di 11 Kabupaten di Sulsel. "Pemeriksaan yang melibatkan Kepala Daerah setelah selesai Pilkada serentak. Intruksi untuk menciptakan situasi damai dan tidak gaduh, kata Frans Barung, Jumat…
Kejaksaan Agung kembali memeriksa dua orang tersangka dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi penjualan tiket pesawat di PT. Merpati Nusantara Airlines Distrik Jakarta pada 2009-2012 lalu kemarin, Senin (29/9). Penyidikan dilakukan kepada dua tersangka yang merupakan mantan Distrik Manager Jakarta PT. Merpati dan mantan Administration & Account Manager Distrik Jakarta…
Halaman 3 dari 5

Kantor DPP GMPK

Jl. Budi Raya No. 9 B
Gedung DNR Lantai 1
Kebon Jeruk
Jakarta Barat
Kode Pos 11530
Telp : (021) 532-7604
Email: info@gmpk.or.id

Kirim Artikel

Silahkan mengirim artikel anda ke redaksi@gmpk.or.id

Peta Lokasi Kantor

Ke atas